Paskibra MTs. Nurul Iman Raih Dua Penghargaan
Humas MTSNI, Kota Bandung— Pasukan Kibar Bendera (Paskibra) MTs. Nurul Iman raih juara 3 Perintis Mula dan Juara Favorite Sosial Media pada Kegiatan Lomba Rukibra Se-Jawa Barat. Minggu (24/09). Perlombaan yang diadakan di SMK Widya Dirgantara ini diikuti oleh perwakilan Paskibra di sekolah-sekolah Se-Jawa Barat. Aldika Kurnia Ramadhan, pelatih Paskibra MTs. Nurul Imanmenyebutkan. Bahwa proses […]